Home » » Re: [amdal] AMDAL utk perluasan PLTA

Re: [amdal] AMDAL utk perluasan PLTA

Written By Celoteh Remaja on Kamis, 02 Juni 2016 | 23.44

 

Bu Nani
Kasus menarik menurut saya.
Apakah pernah dilakukan audit lingkungan?
Dari audit lingkungan bisa dapat perlu tidaknya amdal baru.

Saran lain minta fatwa KLHK meminta amdal baru dengan alasan penambahan kapasitas.

Saya tidak sarankan addendum karen regime nya beda dan di PP27 ga ada runutan dr dpl.




Sent from my ASEM


-------- Original Message --------
From:"Koespraptini Ria sampitaria@yahoo.com [amdalkita]"
Sent:Thu, 02 Jun 2016 17:34:22 +0700
To:"wisnu.susetyo@gmail.com [amdalkita]"
Subject:Re: [amdal] AMDAL utk perluasan PLTA

 

PLTA dengan kapasitas 400 ME tsb PLTA mana ya??yg beroperasi tahun 1978??apakah tidak memiliki SEL/Studi Evaluasi Lingkungan??spt pembangkit2 Listrik lain yg beroperasi sblm adanya KemenLH??



Sent from my Samsung Galaxy smartphone.

-------- Original message --------
From: "wisnu.susetyo@gmail.com [amdalkita]" <amdalkita@yahoogroups.com>
Date: 6/2/16 17:25 (GMT+07:00)
To: amdalkita@yahoogroups.com
Subject: Re: [amdal] AMDAL utk perluasan PLTA

 

Bu Nani -

Setahu saya yg awam ini normalnya dari kapasitas 400 ke 500 MW diperlukan addendum amdal. Tapi kalau amdal 400 MW belum ada, apanya yg akan diadendum.

Sebagaimana diketahui, UU 32/2009 memberi jalan keluar bagi kegiatan yg sudah terlanjur berjalan tapi belum memiliki dokumen lingkungan berupa penyusunan DELH (setara Amdal). Dengan demikian, peraturan yg ada mensyaratkan penyusunan DELH untuk kegiatan 400 MW yg sudah terlanjur berjalan baru setelah itu dapat dilakukan addendum untuk peningkatan menuju 500 MW.

Sayangnya jendela waktu untuk menyusun DELH sudah tutup sejak Oktober 2010 dan sudah tutup lagi untuk kesempatan kedua sekitar tahun lalu. Saran yg bisa diberikan tidak bisa tidak adalah minta arahan KLHK ... tapi kemungkinan jawabannya payung hukumnya tidak ada ... Saya sendiri ingin tahu bagaimana jalan keluar yg dapat diberikan KLHK.

Salam,
Wisnu

Powered by Telkomsel BlackBerry®

From: "Nani Susanti nani.susanti14@yahoo.com [amdalkita]" <amdalkita@yahoogroups.com>
Sender: amdalkita@yahoogroups.com
Date: Thu, 2 Jun 2016 09:49:19 +0000 (UTC)
To: amdalkita@yahoogroups.com<amdalkita@yahoogroups.com>
ReplyTo: amdalkita@yahoogroups.com
Subject: Re: [amdal] AMDAL utk perluasan PLTA

 

Dear Willy,

Terima kasih sekali infonya.

Best Regards,
Nani


On Thursday, 2 June 2016, 16:24, "willy aulia willy_yuang@yahoo.com [amdalkita]" <amdalkita@yahoogroups.com> wrote:


 
dear ibu nani,,

kl menurut hemat saya,,
krn DPL merupakan dokumen lingkungan,,
jika dampaknya sama dengan kegiatan sebelumnya maka addendum..

tp kl ad dampak baru,,
memungkinkan terjadinya amdal baru bu..

salam
 
best regard,
Willy Aulia
No. Member 2012-04-028
FAI the Largest Indonesia Amdal Community


On Thursday, June 2, 2016 10:15 AM, "Nani Susanti nani.susanti14@yahoo.com [amdalkita]" <amdalkita@yahoogroups.com> wrote:


 
Kepada
yth. Bpk/ ibu sekalian

Saya ingin menanyakan tentang penyusunan AMDAL untuk perluasan PLTA.
Ada sebuah PLTA yang dibangun pada tahun 1978 dan pada saat itu belum mempunyai dokumen AMDAL (karena kapasitas totalnya sekitar 400MW). kemudian PLTA tersebut menyusul DPL. Sekarang ada rencana untuk perluasan PLTA yang kapasitasnya melebihi 50MW. Pertanyaannya: Apakah PLTA tersebut harus menyusun AMDAL baru?
Mohon masukan dari bapak ibu sekalian

Terima kasih dan hormat saya,
Nani








__._,_.___

Posted by: TH Gultom <thgultom@yahoo.com>
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (6)

Have you tried the highest rated email app?
With 4.5 stars in iTunes, the Yahoo Mail app is the highest rated email app on the market. What are you waiting for? Now you can access all your inboxes (Gmail, Outlook, AOL and more) in one place. Never delete an email again with 1000GB of free cloud storage.

Milis Forum AMDAL Indonesia

Update data keanggotaan di
http://tech.groups.yahoo.com/group/amdalkita/database?method=reportRows&tbl=2

Permintaan pembuatan email@amdal.org langsung ke japri moderator seno@amdal.org dengan menyebutkan nama lengkap, nama panggilan dan email yang sekarang aktif.





.

__,_._,___
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Kumpulan Milis Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger